Deskripsi Karya
Berawal dari pengolahan bentuk sehingga menjadi seperti mata kail (menurut saya). Di mana mata kail adalah alat utama yang diperlukan saat memancing. Dengan kondisi tertentu mata kail menentukan hasil memancing.