Platform

Seniman, dengan caranya masing-masing, selalu mencari jalan-jalan baru untuk mewujudkan mimpi-mimpinya. Kali ini, mereka merefleksikannya dalam keragaman praktik seni rupa mulai karya-karya otonom sampai kolaboratif. Semua itu disuguhkan untuk menjadi bagian penting dalam upaya ikut memetakan seni rupa kontemporer Indonesia.

Jangkauan Ekologis

Aulia Ibrahim Yeru x GURU
2024
5 menit (berulang)
Tabung 35 mm direndam dalam sampel air yang diambil dari Sungai Cikapundung, dipindai sebagai gambar digital, diedit sebagai gambar bergerak
Fotografi
10 Edisi
Aucky Hinting x Hedi Hariyanto
2024
3 x ø4 m
Media campur
Instalasi
Edisi 1/7
Eunike Nugroho
2021
56.5 x 38 cm
Cat air pada kertas
Lukisan
Eunike Nugroho
2016
55.5 x 25 x cm
Cat air di atas kertas
Lukisan
Eunike Nugroho
2016
42.5 x 23 cm
Cat air di atas kertas
Lukisan
Eunike Nugroho
2019
56.5 x 38.5 cm
Cat air di atas kertas
Lukisan
Scroll to Top