Puppy

Memanfaatkan sisa-sisa potongan kecil kayu jati sehingga menjadi sebuah bentuk. Yang secara keseluruhan menjadi “Puppy.” “Puppy” adalah anak anjing dalam bentuk yang galak, yang biasanya lucu dan imut, Hal yang lucu dan imut seakan galak karena takut akan anjing (menggigit).

Gatot Kumaidi
2024
24 x 62 x 9 cm
Kayu jati, batu
Objek
Scroll to Top

Keterangan karya